Uncategorized

Keterangan Pers Kapolres Sampang Terkait Balap liar Memakan Korban Jiwa

120
×

Keterangan Pers Kapolres Sampang Terkait Balap liar Memakan Korban Jiwa

Sebarkan artikel ini

Hariannews.id Sampang – Balapan liar memakan korban jiwa, namun Seperti pepatah “seolah patah satu hilang berganti” balap liar terus terjadi kali ini di jalan Syamsul Arifin Sampang, Madura – Jawa Timur seorang pemuda inisial (JM) tewas dan satu lainnya kabur dalam adu balap liar setelah sepeda motor keduanya saling berdempetan waktu balap liar. Minggu (22/12/2024)

AKBP Hendro Sukmono Dalam Keterangan Pers mengungkapkan, Kronologi detik-detik sebelum kejadian
seperti biasa tak ada pengaman apapun yang dikenakan para joki balap liar ini, maupun pengaman di jalur lintasan balap yang memang ilegal untuk jadi arena balap liar dari awal kedua joki saling pepet hingga akhirnya kedua sepeda motor berbenturan keras karena tidak mengenakan helm,

“salah satu joki kepalanya menghantam beton dan aspal jalan hingga luka parah ia pun dinyatakan tewas setelah dibawa ke rumah sakit sementara joki lainnya jatuh dengan keras ke dalam gorong-gorong ia pun luka namun gerak kabur dari lokasi kejadian setelah menyadari lawannya tewas

Unik Lantas bergerak cepat menyelidiki video amatir yang langsung viral itu dan mengejar pelaku balap liar yang kabur,” terangnya.

AKBP Hendro Sukmono, menambahkan bagi masyarakat yang mengetahui informasi adanya balap liar tersebut silahkan hubungi unit Lantas, Polsek Terdekat atau Polres Sampang di 110

Tinggalkan Balasan